Artis Senior Ini Ingin Pindah Agama, Tapi Tidak Mau Islam

HPK taruh disini
Bagi kalian kelahiran tahun 80an dan 90an tentu sangat mengenal artis senior ini. Nama tenarnya adalah El Manik. Sering berperan sebagai seorang ustadz yang taat dalam beragama, ternyata artis bernama asli Emmanuel Manik ini adalah seorang Kristiani.

Ada sesuatu hal yang menghebohkan tanah air saat itu, pasalnya disaat El Manik memeluk agama Kristen, dirinya pernah curhat ke media bahwa dia merasa ada yang janggal dengan ajaran agama yang dipeluknya.
Bahkan dirinya menyampaikan ucapan doa yang dia tuturkan ke Tuhan kepada media bahwa ingin pindah agama tapi bukan Islam.
Seketika pernyataan itu sontak membuat geger publik.
Setelah melakukan klarifikasi di media, El Manik mengakui bahwa dahulu dia sempat berdoa pada Tuhan agar tidak menganut ajaran agama Islam yang menurutnya berat untuk melakukan setiap ibadah seperti solat 5 waktu dan puasa.
Tapi seiring berjalannya waktu, dia mendapat seorang sahabat sesama artis yang ternyata seorang muslim. El Manik menuturkan bahwa sahabatnya itu merupakan seorang muslim taat ibadah dan puasa.
Awalnya sahabatnya itu menawarkan El Manik untuk puasa tapi ditolak dengan alas an tidak bisa menahan lapar dan haus.
Usut punya usut, El Manik mulai tertarik terhadap Islam disaat sahabatnya memberi nasihat kepadanya perihal manfaat puasa secara sains tanpa embel-embel hadis sedikitpun. Dari situlah El Manik mulai tertarik terhadap Islam dan perlahan belajar mengenai ajaran agama Islam.
Akhirnya El Manik pun menjadi seorang mualaf sejak 1993 lalu setelah dirinya bertekad kuat ingin masuk Islam.

close
==[ Klik disini 2X ] [ Close ]==